Selasa, 19 Juli 2016

JURI, KETUA KPU RI

Juri, Ketua KPU RI

Dompu,- Rapat pleno Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Senin (18/7) memutuskan Komisioner KPU RI Juri Ardiantoro sebagai Ketua KPU RI definitif menggantikan Alm. Husni Kamil Manik. 

Juri Ardiantoro yang terpilih sebagai Ketua KPU RI berharap bisa menjaga kekompakan yang telah berjalan selama empat tahun di bawah Almarhum Husni Kamil Manik. Semangat kekompakan ini untuk terus bekerja lebih baik selama masa bakti yang tinggal tujuh bulan ke depan.

Menanggapi terpilihnya ketua KPU RI yang baru, Ketua KPU Kabupaten Dompu Rusdyanto menyampaikan ucapan selamat dan sukses atas terpilihnya beliau sebagai ketua KPU RI menggantikan Almarhum Husni Kami Manik. Belaiu berharap semoga dibawah kepemimpian  Pak Juri, KPU semakin jaya dan sukses melaksanakan seluruh tahapan Pilkada serntak Tahun 2017. " Kami mendukung segala ikhtiar Ketua dan seluruh komisioner KPU RI dalam mewujudkan KPU yang semakin berwibawa." Ujarnya.


Related Posts

JURI, KETUA KPU RI
4 / 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.